Akurat Mengabarkan - 25 Juni 2021 10:34

Aspotmar KASAL Mayjen TNI (Mar) Widodo Dwi Purwanto Meninjau rencana KBN Di Desa Bulu Hadek Kecamatan Teluk Dalam Kabupaten Simeulue

Aspotmar KASAL Mayjen TNI (Mar) Widodo Dwi Purwanto Meninjau rencana KBN Di Desa Bulu Hadek Kecamatan Teluk Dalam Kabupaten Simeulue
  
Penulis
|
Editor
Bagikan:

KBBACEH.news- Tim Wasev TMMD ke- 111 yang dipimpin Aspotmar KASAL Mayjen TNI (Mar) Widodo Dwi Purwanto di dampingi Paban V Bakti TNI AL Spotmar Mabesal Kolonel Laut (P) Desmon Hermono, Aspotmar Danlantamal I/Blw Kolonel Laut (P) Sunar Salahuddin,S.H beserta rombongan Forkopimda yang melihat secara langsung kegiatan TNI Manunggal Membangun Desa di Desa Kuala Bakti menyempatkan meninjau lokasi rencana Kampung Bahari Nusantara (KBN) di Desa Bulu Hadek kecamatan Teluk Dalam , Kamis (24/6/2021).

Aspotmar KASAL, Mayjen TNI (Mar) Widodo Dwi Purwanto mengatakan bahwa program Kampung Bahari Nusantara sudah dicanangkan oleh Kepala Staf Angkatan Laut sebagai program TNI AL untuk mewujudkan suatu kampung yang mampu menjadi wadah kemanunggalan TNI dan Rakyat dalam rangka mendukung pelaksanaan tugas Binpotmar TNI Angkatan Laut,untuk mengembangkan potensi wilayah maritim yang meliputi 5 Cluster Utama.

“KBN memiliki bidang yang menjadi sasaran antara lain, bidang ekonomi, dengan membantu meningkatkan perekonomian masyarakat desa pesisir, pengetahuan masyarakat desa pesisir, bidang kesehatan, dan bidang pariwisata, dengan menjadikan desa tersebut sebagai tujuan wisata,” ucap Mayjen TNI (Mar) Widodo Dwi Purwanto.

Secara simbolis Aspotmar KASAL menyerahkan Dana Bantuan Langsung Tunai (BLT) desa Bulu Hadek kepada perwakilan masyarakat

Danlanal Simeulue, Letkol Laut (P) Ahmad Fahribi, S.E.,M.M.,M.Tr.Opsla yang hadir pula dalam kunjungan tersebut turut menyampaikan bahwa Desa Bulu Hadek Kec. Teluk Dalam adalah desa yang kedepan akan di rencanakan sebagai Kampung Bahari Nusantara (KBN). Karena memiliki potensi yang dapat mengakomodir 5 Cluster KBN.

Bagikan:

Tinggalkan Komentar

Berita Terkini

Waspada, Akun FB Catut Nama dan Foto Pj. Bupati Aceh Selatan, Modus Salurkan Bantuan

Waspada, Akun FB Catut Nama dan Foto Pj. Bupati Aceh Selatan, Modus Salurkan Bantuan

Berita   Nanggroe   News
KIP Agara Gelontorkan Rp 196 Juta Untuk Sewa Gudang Logistik

KIP Agara Gelontorkan Rp 196 Juta Untuk Sewa Gudang Logistik

Berita   Nanggroe   News   Politik
Alhamdulillah Telah Tercapai Kata Sepakat Antara Mahasiswa Aceh Selatan Dan Gayo Lues

Alhamdulillah Telah Tercapai Kata Sepakat Antara Mahasiswa Aceh Selatan Dan Gayo Lues

Berita   Headline   Hukum   Nanggroe   News
Proyek Peningkatan Jalan Pertanian Pokir DPRK Agara Darul Hasanah Diduga Tidak Sesuai Spesifikasi

Proyek Peningkatan Jalan Pertanian Pokir DPRK Agara Darul Hasanah Diduga Tidak Sesuai Spesifikasi

Berita   Hukum   Nanggroe   News
Pj Bupati Aceh Selatan Mengutus Plt Sekda Ke Banda Aceh Untuk Menyelesaikan Kesalahpahaman Antara Mahasiswa Aceh Selatan Dan Gayo Lues

Pj Bupati Aceh Selatan Mengutus Plt Sekda Ke Banda Aceh Untuk Menyelesaikan Kesalahpahaman Antara Mahasiswa Aceh Selatan Dan Gayo Lues

Berita   Headline   Nanggroe   News
Sekolah MAN 3 Aceh Tenggara Bertekad Meningkatkan Kualitas Pendidikan Siswa Secara Imtak dan Imtek

Sekolah MAN 3 Aceh Tenggara Bertekad Meningkatkan Kualitas Pendidikan Siswa Secara Imtak dan Imtek

Berita   Nanggroe   News   Pendidikan
PT. PSU Mangkir Rapat Dengan Pemda Aceh Selatan

PT. PSU Mangkir Rapat Dengan Pemda Aceh Selatan

Berita   Headline   Nanggroe   News
DPPKB Agara Gelar Seminar Parenting, “Pemenuhan Hak Anak dalam Pengasuhan Tanggung Jawab Bersama”

DPPKB Agara Gelar Seminar Parenting, “Pemenuhan Hak Anak dalam Pengasuhan Tanggung Jawab Bersama”

Berita   Nanggroe   News
Pukat Aceh Minta KIP Aceh Selatan Lakukan Pengamanan Ekstra Terhadap Gudang Logistik Pemilu 2024

Pukat Aceh Minta KIP Aceh Selatan Lakukan Pengamanan Ekstra Terhadap Gudang Logistik Pemilu 2024

Berita   Headline   Nanggroe   News   Politik
Kisah Haru Warga Kluet Timur Dalam Proyek Bedah Rumah TMMD ke 118 Bersama Irdam Iskandar Muda

Kisah Haru Warga Kluet Timur Dalam Proyek Bedah Rumah TMMD ke 118 Bersama Irdam Iskandar Muda

Berita   Nanggroe   News   Peristiwa
error: Jangan Suka Copy Punya Orang, Jadilah Manusia Yang Kreatif!!