Akurat Mengabarkan - 30 Juli 2023 14:54

Cegah Karhutla, Polsek Trumon Timur Berikan Sosialisasi kepada Warga

Cegah Karhutla, Polsek Trumon Timur Berikan Sosialisasi kepada Warga
  Akurat Mengabarkan
Penulis
|
Editor
Bagikan:

Tapaktuan.KBBAceh.news – Kebakaran Hutan dan Lahan (Karhutla) masih sering terjadi, untuk mencegah terjadinya Pembakaran, Personel Polsek Trumon Timur, Aceh Selatan melaksanakan patroli dan sosialisasi bahaya Karhutla kepada masyarakat, pada Minggu (30/7/23).

Kapolres Aceh Selatan AKBP Nova Suryandaru SIK, melalui Kapolsek Trumon Timur Iptu Adrizal Batang S.Pd, mengatakan sosialisasi ini bertujuan untuk menyampaikan kepada warga agar tidak melakukan pembakaran, baik di wilayah hutan maupun pada saat melakukan pembukaan lahan pertanian atau Perkebunan.

“Kita berharap dengan adanya sosialisasi ini, masyarakat tidak lagi membakar saat dihutan ataupun saat membuka lahan pertanian dan perkebunan, sehingga memberikan dampak yang baik kedepannya,” Kata Iptu Adrizal Batang.

Iptu Adrizal Batang menambahkan sesuai Peraturan, ada beberapa Undang-Undang (UU) yang memberikan sangsi bagi warga yang melakukan pembakaran hutan/ Lahan yaitu UU nomor 32 Tahun 2009 Tentang Perlindungan dan pengelolaan Lingkungan Hidup (Pidana 10 tahun penjara dan denda 10 Milyard Rupiah)

Selanjutnya, UU nomor 39 Tahun 2014 tentang Perkebunan (Pidana 10 tahun penjara dan denda 10 Milyard Rupiah) dan UU no 41 tahun 1999 tentang Kehutanan (Pidana 15 tahun penjara denda 5 Milyar rupiah).

“Mudah mudahan dengan adanya sosialisasi dan patroli yang kita lakukan, kebakaran hutan dan lahan di wilayah Kabupaten Aceh Selatan dapat di cegah,” Ujar Iptu Adrizal.

Adapun tujuan Sosialisasi yang dilakukan Personel PolsekTrumon Timur yakni untuk mencegah terjadinya kebakaran hutan dan lahan di wilayah Kecamatan Trumon Timur Kabupaten Aceh Selatan.(*)

Bagikan:

Tinggalkan Komentar

Berita Terkini

Pj Bupati Aceh Selatan Mengutus Plt Sekda Ke Banda Aceh Untuk Menyelesaikan Kesalahpahaman Antara Mahasiswa Aceh Selatan Dan Gayo Lues

Pj Bupati Aceh Selatan Mengutus Plt Sekda Ke Banda Aceh Untuk Menyelesaikan Kesalahpahaman Antara Mahasiswa Aceh Selatan Dan Gayo Lues

Berita   Headline   Nanggroe   News
Sekolah MAN 3 Aceh Tenggara Bertekad Meningkatkan Kualitas Pendidikan Siswa Secara Imtak dan Imtek

Sekolah MAN 3 Aceh Tenggara Bertekad Meningkatkan Kualitas Pendidikan Siswa Secara Imtak dan Imtek

Berita   Nanggroe   News   Pendidikan
PT. PSU Mangkir Rapat Dengan Pemda Aceh Selatan

PT. PSU Mangkir Rapat Dengan Pemda Aceh Selatan

Berita   Headline   Nanggroe   News
DPPKB Agara Gelar Seminar Parenting, “Pemenuhan Hak Anak dalam Pengasuhan Tanggung Jawab Bersama”

DPPKB Agara Gelar Seminar Parenting, “Pemenuhan Hak Anak dalam Pengasuhan Tanggung Jawab Bersama”

Berita   Nanggroe   News
Pukat Aceh Minta KIP Aceh Selatan Lakukan Pengamanan Ekstra Terhadap Gudang Logistik Pemilu 2024

Pukat Aceh Minta KIP Aceh Selatan Lakukan Pengamanan Ekstra Terhadap Gudang Logistik Pemilu 2024

Berita   Headline   Nanggroe   News   Politik
Kisah Haru Warga Kluet Timur Dalam Proyek Bedah Rumah TMMD ke 118 Bersama Irdam Iskandar Muda

Kisah Haru Warga Kluet Timur Dalam Proyek Bedah Rumah TMMD ke 118 Bersama Irdam Iskandar Muda

Berita   Nanggroe   News   Peristiwa
TK Negeri Dharma Wanita Tapaktuan Salurkan Donasi Untuk Palestina

TK Negeri Dharma Wanita Tapaktuan Salurkan Donasi Untuk Palestina

Berita   Headline   Nanggroe   News
Wah Parah ! Sebagian Kontruksi Proyek Rehabilitasi dan Rekonstruksi Penguatan Tebing di Agara Belum Selesai Dikerjakan, Tapi Sudah di PHO

Wah Parah ! Sebagian Kontruksi Proyek Rehabilitasi dan Rekonstruksi Penguatan Tebing di Agara Belum Selesai Dikerjakan, Tapi Sudah di PHO

Berita   Hukum   Nanggroe   News
Sejumlah Kecamatan Di Aceh Barat Daya Di Landa Banjir

Sejumlah Kecamatan Di Aceh Barat Daya Di Landa Banjir

Berita   Headline   Nanggroe   News
Selesaikan Sasaran Fisik dan Non Fisik tepat Waktu, Dandim 0726/Sukoharjo Tutup TMMD Sengkuyung

Selesaikan Sasaran Fisik dan Non Fisik tepat Waktu, Dandim 0726/Sukoharjo Tutup TMMD Sengkuyung

Berita   Nasional   News
error: Jangan Suka Copy Punya Orang, Jadilah Manusia Yang Kreatif!!