Tapaktuan, KBBAceh.news – Sebanyak 152 pengungsi Etnis Ronghinya di angkut ke Alun-alun Kota Tapaktuan oleh masyarakat Labuhan Haji pada Rabu, 06/11/2024.
Hal tersebut di lakukan karena sesuai perjanjian yang di tanda tangani oleh Pemda Aceh Selatan, Pihak Imigrasi dan tokoh masyarakat Labuhan Haji telah berakhir pada tanggal 1 November 2024 kemarin.
Sampai berita ini diturunkan para etnis Ronghinya masih di kumpulkan di alun-alun Kota Tapaktuan. (Red)